Snow Falling

Sabtu, 09 Januari 2010

Wisata Tirta

Pelabuhan Pantai Bahari Polewali

Di daerah pedalaman selain wisata alam dan jenis buah – buahan yang dapat dinikmati pada musim – musim tertentu, seperti durian, langsat dan rambutan sebagai potnesi agro wisata. Tak kalah menariknya, wisata tirta seperti air terjung bersusun Indo Ranoang dan pemandianLimbong, keduanya di Kecamapatan Anreapi. Selain itu, objek wisata tirta lainnya juga dapat ditemui di Biru Kecamatan Binuang, atau Limbong Miala dan Limbong Kamandang Desa Kurra Kecamatan Tapango.


Ditambah objek wisata tirta Sekka – Sekka yang terletak di Batupanga Kecamatan Luyo, sekitar kurang lebih 5 Km dari Polewali. Kendati tidak alami, sebab ia merrupakan proyek bendungan irigasi, tetapi ia cukup menawarkan manorama yang indah, sebab ditempat ini acara rekreasi pun dapat berlangsung meriah. Sebab selain dapat digunakan sebagai tempat pemandian dan olah raga berenang, acara memancing ikan air tawarpun dapat dilakukan di tempat ini.

http://www.polewalimandarkab.go.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar